.. " Soto ( Wayang ) Cak Son " ..
soto ya soto , seperti biasa dan dimana mana ya
" begitulah soto " meskipun ada bermacam soto
misal soto banjar , soto madura , soto surabaya dll .
siang ini tadi mungkin adalah
makan siang terakhir sebelum memasuki Ramadhan
karena saya menemukan sebuah kedai soto mungil
di daerah Tidar dan persis jam menunjuk 13.05
saat perut ber jazz ria .
didalamnya dan saya perhatikan si penjual memakai
masker plus sarung tangan plastik
saat meramu soto di mangkuknya .
juga ada wastafel disebelah luar warungnya plus
sabun cairnya bahkan ada segulung tissue .
okay pikir saya cukup aman dan
dengan " 1/2 ragu2 " saya bertanya
apakah masih buka ? " silahkan duduk bu ,
nanti kami kemeja ibu " .
begitu saya masuk , terdengar suara pesinden
diiringi gamelan dalam tembang tembang Jawa
yang khas . di dindingnya juga banyak
ornamen wayang plus wayang2 kulit dalam
berbagai figur mulai para punakawan
hingga " ndoro2nya " lengkap !
seperti ini diberi lagu2 pop yang lagi in atau
bahkan ndangdut hehehe ..
sementara pesanan soto saya disiapkan, saya
jeprat jepret didekat saya duduk .. barangkali se
Malang Raya warung ini bisa jadi satu2nya yang
memutarkan tembang tembang Jawa
dalam suasana " wayangan " karena dekornya
yang dipenuhi tokoh2 pewayangan ..
yang memang menjadi pusatnya budaya Jawa
melalui alunan gamelan dan pesindennya .
rasa sotonya ya standar2 saja seperti " wajarnya soto " ,
mungkin yang membuat saya merasa berbeda
adalah atmosfer nya lewat gending2 Jawa yang
mengalun adem ayem ini ..
bulan suci Ramadhan ? mungkin..
( Writing & Photos : Titiek Hariati, 12.04.21 )
keterangan foto :
01 . tokoh2 pewayangan
02 .kasir ala panggung wayang wong
03 . soto ya soto ..
04 . bermasker , bersarung tangan dan
kasir terpisah
05 . murah meriah
06 . cak ( wayang ) son hehehe ..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar